S2 Ilmu Lingkungan

Visi

Menjadi program studi unggulan pengelolaan sumberdaya alam dan lingkungan serta sistem agroindustri berkelanjutan di tingkat nasional berlandaskan budaya melayu.

Misi
  1. Melaksanakan dan meningkatkan mutu pembelajaran dan ilmu pengetahuan dalam bidang pengelolaan sumberdaya alam dan lingkungan serta sistem agroindustri berkelanjutan untuk menghasilkan lulusan yang mumpuni, profesional, dan kompetitif di tingkat nasional.
  2. Melaksanakan, mengembangkan dan diseminasi hasil penelitian untuk peningkatan ipteks dan budaya
  3. Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam rangka transformasi ilmu dan pengelolaan sumberdaya alam dan lingkungan serta sistem agroindustri berkelanjutan.
  4. Membangun kerjasama dan kemitraan dalam rangka meningkatkan kualitas dan pelaksanaan kegiatan pembelajaran, riset, pengabdian kepada masyarakat dan diseminasi hasil-hasilnya.
Alamat Website
Butuh Bantuan? Hubungi Kami!